Sunday, November 23, 2008

PHP : Mematikan Warning dan Notice

Halo semua ...

Adakalanya dalam membuat program PHP, kita perlu agar warning dan notice dimunculkan supaya kita bisa tahu persis bagaimana kondisi script PHP kita. Apakah semuanya berjalan dengan lancar atau masih perlu proses debugging lebih lanjut.

Namun adakalanya juga, hal itu perlu kita matikan karena sangat mengganggu tampilan output pada website kita. Sengaja dimatikan memang, karena kita sudah menyadari bahwa script tidak ada masalah, hanya tidak jalan karena ada fungsi / bagian yang hilang, dan itu tidak menjadi masalah.

Jika anda semua mengalami kondisi seperti ini, silahkan tambahkan script berikut ini pada baris-baris awal script php anda :

$errorlevel=error_reporting();
error_reporting($errorlevel & ~E_NOTICE);
error_reporting($error_level);

Selamat mencoba ...

Thanks to : Feky Sugianto

No comments:

Welcome to my blog ...

Welcome and have a nice reading ...

Comments are welcome too :-)